Rabu, 28 November 2012

Hasil Olahan Dari Sukun

Surabaya, 18 Oktober 2012

Di halaman kebun SDN Tenggilis Mejoyo I  terdapat pohon sukun. Oleh kami kita manfaatkan sebagai jajanan atau makanan. Olahan tersebut dapat berupa Risoles dan Pastel Sukun.

Berikut kita lampirkan dokumentasi pengolahan sukun dan hasil kreasi olahan murid dan guru yang berasal dari sukun :















Minggu, 25 November 2012

Kegiatan Kerja Bhakti

Surabaya, 14 September 2012

Dengan ikut sertanya SDN Tenggilis Mejoyo dalam lomba Adiwiyata. Siswa - Siswi SDN Tenggilis Mejoyo I di harapkan untuk sadar lingkungan dan di harap lebih peduli lingkungan sekitar sekolah.
Berikut dokumentasi Kegiatan Kerja Bhakti :








Kunjungan ke Dinas Pertanian

Surabaya, 13 Oktober 2012

Hari ini 60 Siswa - Siswi SDN Tenggilis Mejoyo I bertamu ke Dinas Pertanian dan Pertamanan Kota Surabaya. Siswa - Siswi bertujuan untuk :
1.  Pelatihan penanaman dan pembibitan
2. Kerjasama Dinas Pertanian dan Pertamanan

Berikut dokumentasi selama kegiatan :






Kamis, 22 November 2012

Kegiatan Peduli Lingkungan



Pada tanggal 30 Oktober 2012, Para warga SDN Tenggilis Mejoyo I melakukan kampanye Peduli Lingkungan. Kampanye Peduli Lingkungan ini bermaksud untuk mengajak masyarakat sekitar SDN Tenggilis Mejoyo I untuk Peduli Lingkungan dan Sadar Lingkungan. +



Kampanye ini juga mengajarkan kepada siswa - siswi SDN Tenggilis Mejoyo I ini untuk lebih giat lagi dalam menjaga lingkungan sekolah mereka agar tetap bersih.

Berikut foto kegiatan dalam Kampanye Peduli Lingkungan :





1